Base Cake Ultah (brownies kukus).
Kalian dapat menghidangkan Base Cake Ultah (brownies kukus) menggunakan 11 bahan bahan dan 9 langkah. Berikut cara kalian untuk memasak ini.
Bahan bahan
- Siapkan 5 butir telur (ukuran sedang).
- Kalian perlu 150 gram gula pasir.
- Siapkan 150 gram tepung terigu (saya pake segitiga biru).
- Siapkan 1 sdt emulsifier (saya pake TBM).
- Siapkan 1/2 sdt baking powder.
- Kalian perlu 50 gr coklat bubuk.
- Kalian perlu 80 gr coklat batang.
- Siapkan 130 ml minyak goreng.
- Kalian perlu 1 sdm margarin.
- Kalian perlu 1 bks vanilli bubuk.
- Siapkan 2 sdm susu bubuk.
Langkah langkah
- Siapkan wadah anti panas.. masukan coklat batang dan margarin..tim hingga meleleh/mencair... lalu sisihkan..
- Siapkan wadah lain, masukan telor,gula pasir, TBM. Kocok/mikser dengan kecepatan paling tinggi...hingga berubah warna...putih..pucat...berjejak..
- Ayak tepung terigu,vanilli,coklat bubuk,baking powder,susu bubuk,, lalu masukan sedikit demi sedikit k dalam adonan telur tadi. Mikser sebantar dg kecepatan rendah asal teecampur saja.lalu lanjut aduk dg sepatula hingga tercampur rata..
- Masukan sedikit demi sedikit coklat batangan yang sudah di lelahkan tadi.. lalu aduk hingga tercampur rata..
- Masukan minyak goreng... aduk lagi hingga tercampur rata. (pastikan tidak ada endapan minyak goreng d bawah adonan ya,,agar bolu tidak bantat).
- Setelah itu siapkan loyang yg sudah d olesi mentega dan d taburi sedikit tepung terigu.. (saya pk loyang 20x20 dan adonanya d bagi 2,, jdi 2x ngukus) masukan adonan.. hentakkan loyang beberapa kali agar udara yang terperangkap keluar..
- Siapkan kukusan.. (tutup panci d lapisi dengan lap/serbet/kain agar uap air tidak menetes) kukus 20-25 menit dg api sedang cenderung kecil...
- Setelah 25 menitan.. tes bolu dg tusuk sate/lidi..jika tidak lengket.bolu sudah matang. Keluarkan dr loyang..lalu dinginkan.
- Setelah benar2 dingin.. hias bolu dg butter cream.